Cara Mengembalikan Akun Gmail Yang Lupa ID Di Hapus & Kena Hack

Cara mengembalikan akun google yang lupa – Entah apa yang di maksud dengan lupa ini tapi saya akan berikan semua informasi yang saya tau mengenai akun gmail, mulai dari cara menemukan akun google yang lupa nama pengguna atau alamat email sampai cara atasi akun yang kena hack.

Cara Mengembalikan Akun Gmail Yang Lupa ID Di Hapus & Kena Hack

Sebenernya untuk cara mengembalikan akun gmail yang lupa ID nama pengguna atau alamat emailnya. Hampir sama dengan cara memulihkan akun gogle yang lupa kata sandi yaitu melalui nomor telepon aktif atau lewat alamat email pemulihan yang di daftarkan.

Oke sobat berikut ini akan saya jelaskan cara mengembalikan akun gmail yang lupa lengkap dengan gambar screnshootnya:

Cara mengatasi lupa nama pengguna (username) atau ID akun google

1. langkah pertama buka akun google butuh bantuan langsung kunjungi halaman ini: https://accounts.google.com/signin/usernamerecovery 

Cara Atasi Lupa ID nama pengguna atau alamat email akun google


2. Selanjutnya masukkan alamat email pemulihan atau nomor hp yang di daftarkan.

Cara Atasi Lupa ID nama pengguna atau alamat email akun google

3. Masukkan nama depan dan nama belakang saat mendaftar akun gmail.

Cara Atasi Lupa ID nama pengguna atau alamat email akun google

4. Buka sms berisi kode verifikasi akun googlemu lalu Masukan kode tersebut.

Cara Atasi Lupa ID nama pengguna atau alamat email akun google

5. Buat kata sandi baru yang rumit agar tidak mudah di hack orang.

Cara Atasi Lupa ID nama pengguna atau alamat email akun google

NB cara ini bisa di lakakukan dengan catatan masih ingat nomor hp dan email pemulihan saat daftar akun dulu dan juga kamu harus ingat nama depan dan belakangmu jika tidak maka akan sangat kecil kemungkinan bisa membantu.

Cara Mengatasi Lupa Kata Sandi Akun Google 

1. Langkah pertama login akun google atau bisa langsung ke link ini.

2. Jika sudah nampak seperti laman berikut silahkan masukan alamat email kemudian tekan berikutnya.

Cara Mengatasi Lupa Kata Sandi Akun Google

3. Tahap ketiga karena kamu sedang lupa password Gmail maka klik lupa sandi.

Cara Mengatasi Lupa Kata Sandi Akun Google

4. Di tahap ini kamu di suruh inget-inget dulu sandi lama mu, bisa kamu coba dulu jikalau masih tidak ingat tekan coba pertanyaan lain.

Cara Mengatasi Lupa Kata Sandi Akun Google

5. Apakah ponsel anda berada di dekat anda. Opsi ini bisa di pakai jika akun email anda yang lupa msih dalam keadaan login di ponsel ini. kemudian Google akan mengirimkan notifikasi verifikasi Email. Jika ponsel sudah di jual atau hilang silahkan coba pertanyaan lain.

Cara Mengatasi Lupa Kata Sandi Akun Google

6. Tahap pemulihan akun yang sedang lupa password Gmail android melalui Email pemulihan seperti yang sudah di jelaskan di atas kalau tidak di isi ya lewati saja.

Cara Mengatasi Lupa Kata Sandi Akun Google

7. Ini dia yang kita tunggu-tunggu opsi pemulihan akun dengan nomor hp. masukan no hp anda kemudian klik kirim SMS.

Cara Mengatasi Lupa Kata Sandi Akun Google

8. Jika sms sudah masuk silahkan di copi dan masukkan ke laman ini. Lalu tekan berikutnya.

Cara Mengatasi Lupa Kata Sandi Akun Google

9. Langkah yang terakir segera isikan sandi akun Google mu dengan sandi yang baru minimal delapan karakter.

Cara Mengatasi Lupa Kata Sandi Akun Google

Cara Mengembalikan Akun Gmail Yang Di Hapus.

1. Langkah pertama login akun google atau bisa langsung ke link ini https://accounts.google.com/signin/recovery
2. Masukkan alamat email yang telah terhapus kemudian tekan next

Cara Mengembalikan Akun Gmail Yang Di Hapus

3. Langkah selanjutnya untuk mengembalikan akun tekan tulisan biru kecil atempt to restore this account atau kembalikan akun saya.

Cara Mengembalikan Akun Gmail Yang Di Hapus

4. Masukkan passsword atau kata sandi akun gmailmu.

Cara Mengembalikan Akun Gmail Yang Di Hapus

5. Masukkan nomor hp untuk pemulihan akun sewaktu mendaftar akun gmail.

Cara Mengembalikan Akun Gmail Yang Di Hapus

6. Masukkan kode verifikasi sms yang di kirim oleh google.

Cara Mengembalikan Akun Gmail Yang Di Hapus

7. Buat password baru yang rumit dan selesai.

Cara Mengembalikan Akun Gmail Yang Di Hapus

Prosedur ini bisa di lakukan dengan ketentuan waktu 2-3 minggu untuk mencoba memulihkannya. Jika akun dipulihkan, Anda dapat masuk seperti biasa ke Gmail, Google Play, dan produk Google lainnya.

Tips memulihkan akun yang telah di curi atau di hack

Jika ada aktivitas yang tidak wajar di akun, misalnya jika Anda mendapatkan email dari Google tentang aktivitas yang mencurigakan, atau tidak dapat login ke akun lagi, berarti akun Anda mungkin telah disusupi. Kenali tanda – tanda akun telah di bajak berikut ini :
1. Anda menerima notifikasi tentang upaya login yang tidak biasa dan tidak dikenal.
2. Anda menerima notifikasi bahwa nama pengguna atau sandi telah diubah.
3. Anda tidak mendapatkan email lagi.
4. Anda melihat batang merah di bagian atas akun yang bertuliskan “Kami mendeteksi adanya aktivitas yang mencurigakan di akun.

Baca: cara mengetahui password akun gmail
Jika sobat mengalami tanda – tanda di atas maka tindakan yang harus Anda lakukan untuk memulihkan akun yang dibajak ialah Segera login dan rubah sandi akun google mu.

Demikian penjelasan tentang cara mengembalikan akun gmail yang lupa username, kata sandi, telah terhapus dan juga yang terkena hack. semoga bisa bermanfaat. terima kasih.