Cara cek kuota internet telkomsel simpati – Internet saat ini bukan lagi sebuah pelengkap namun sudah menjadi kebutuhan, bayangkan kalau saat ini sehari saja tidak pegang hp rasanya pasti gak enak, bahkan bagi sebagian orang yang mampu membeli paket internet sudah masuk dalam kebutuhan bulanan mereka.
Kalau sudah menjadi kebutuhan wajip itu artinya kamu juga harus belajar menghematnya juga kan!
Yaitu dengan cara mengecek kuota internet tidak harus selalu di cek setiap hari sih ya minimal kamu tahu batasan memakai internet agar tidak terlalu boros dalam pemakaina paket kuota internetmu.
Ada bergam cara cek kuota internet telkomsel simpati. dalam artikel ini akan saya berikan panduan cara mengetahui sisa kuota kartu internet telkomsel, simpati, loop, paket flash dari 2g, 3g, sampai 4g begini cara cek nya:
Cara cek kuota internet simpati telkomsel
1. Cek Kuota Internet Via SMS
Kamu bisa mengetahui sisa kuota paket internetmu dengan cara mengetik sms seperti ini: FLASH (spasi) INFOV2 kirim *363# format pengirimat huruf besar semua yah. Untuk format sms UL(spasi)INFO barusan saya cek sudah tidak berlaku lagi.
2. Cek Dengan Dial Up
Anda cukup melakukan dial up untuk bisa mengetahui informasi paket kuota internet dengan ketik *363# lalu pilih urutan no 6 cek kuota internet
Atau bisa juga dengan mengetik *888# kemudian tekan 3 cek kuota kamu bisa tau sisa kuota dan sisa pulsa.
3. Cek Kuota Internet Simpati Via Aplikasi My Telkomsel
Tentu kamu harus mendownloadnya dulu di play store untuk pengguna android dan jika IOS di aple store.
Buka aplikasi my telkomsel disitu sudah terlihat sisa kuota internet, sisa pulsa, paket nelfon dan paket sms.
4. Cek Kuota Simpati melalui Internet / Web
Langsung saja akses browser anda dan buka “www.Telkomsel.com/infoflash”. Websitenya telkomsel untuk Cek kuota bernama web Self Care T-Care. Cara ini biasanya digunakan untuk pengguna modem telkomsel flash dengan komputer. Pengguna Laptop dan Notebook pada prinsipnya sama dengan pengguna desktop dan PC. Selain itu juga bisa diakses melalui Andoid, iPhone dan BB.
Itulah tadi panduan cara cek kuota internet simpati telkomsel, selamat mencoba.